Tujuan jangka panjang program “Desa Damai” adalah menciptakan masyarakat yang demokratis dan berkeadilan terhadap nilai-nilai toleransi keberagaman dan perdamaian. Tujuan itu diterjemahakan melalui pembentukan desa-desa damai di Indonesia.
Inisiatif Desa Damai bertujuan untuk mengatasi ancaman radikalisme dengan memberdayakan masyarakat, satu desa pada satu waktu, melalui penguatan kohesi sosial, ketahanan masyarakat, serta meningkatkan kesetaraan sosial dan penghormatan terhadap keberagaman.
Hubungi Kami
Griya Gus Dur
Jl. Taman Amir Hamzah No. 8
Pegangsaan, Jakarta 10320
Indonesia
Telp : 62 21-3928233
Faks : 62 21-3928250 info@peacevillage.id wahidfoundation.org